Sabtu, 01 Oktober 2011

ZOONOSIS DARI SATWA PRIMATA

/ On : 01.05/ Thank you for visiting my small blog here.
Penyakit zoonosis didefinisikan sebagai penyakit menular yang ditularkan secara alamiah dari hewan domestik atau hewan liar ke manusia.

Kemunculan ‘re-emerging zoonoses’ dipicu oleh iklim, habitat, faktor kepadatan populasi yang mempengaruhi induk semang, pathogen atau vektor. Seringkali menyebabkan peningkatan secara alamiah dan penurunan aktivitas penyakit di suatu wilayah geografis tertentu dan selama berbagai periode waktu. Penyakit yang  termasuk dalam ‘re-emerging zoonoses’ adalah  rabies dan  infeksi virus Lyssa, rift valley fever (RVF), virus Marburg,  tuberculosis, brucella sp pada satwa liar, tularemia, plaque, dan leptospirosis.

Faktor-faktor yang dianggap berkontribusi terhadap kemunculan ‘emerging zoonoses’ termasuk pertumbuhan populasi manusia, globalisasi perdagangan, intensifikasi pemeliharaan satwa liar, dan mikroba yang berkaitan dengan satwa liar memasuki produsen ternak yang intensif.  

Peluang penularan TBC dari satwa primata dan sebaliknya sangat mungkin terjadi, terlebih lagi bila interaksi antar keduanya sangat intensif 

Selain manusia satwapun dapat terinfeksi dan menularkan penyakit TBC melalui kotorannya. Kotoran satwa yang terinfeksi itu terhirup oleh manusia maka membuka peluang manusia akan terinfeksi juga penyakit TBC. Satwa yang punya potensi besar menularkan penyakit TBC ke manusia adalah sapi perah dan satwa primata dan bersifat zoonosis.

Hampir semua virus pada manusia mampu bertransmisi ke non-human primate, sehingga penyebaran lebih lanjut dari hewan ini ke manusia yang lain sangat potensial
Infeksi herpes virus herpesvirus simiae
  
 H. simiae dikenal juga dengan virus herpes B, B virus, simian B, atau monkey B virus
Hepatitis B Tranmisi: melalui darah (secara percutaneus) atau cemaran pada jaringan membrana mukosa

SHIGELLOSIS 
  • Shigella flexneri, S. sonnei
  • Transmisi: fecal-oral; alat kandang & transport umumnya 
  • Koloni dalam penangkaran biasanya terinfeksi akibat kontak dengan manusia. Jarang terjadi pada NHP liar
  • zoonosis 
SALMONELLOSIS
 

0 comments:

Posting Komentar

Translate

Laman